PAC LDII Kayuara Selenggarakan Pengajian usia SMP untuk Penguatan Karakter Luhur Remaja
Sekayu, (23/12/24) – PAC LDII Kelurahan Kayuara, Kecamatan Sekayu, menggelar program asrama selama sepekan sebagai upaya intensif untuk membina dan menginternalisasi 29 karakter luhur pada remaja usia SMP. Kegiatan ini dilaksanakan selama liburan sekolah, sesuai arahan dari DPD LDII Kabupaten Musi Banyuasin. Ketua PAC LDII Kayuara, Lukman ST, menjelaskan, kegiatan ini bertujuan mengisi waktu […]
Gotong Royong Warga PAC LDII Balai Agung, Perkuat Solidaritas dan Kepedulian Sosial
Balai Agung, (23/12)– Warga PAC LDII Balai Agung menggelar aksi gotong royong untuk menyelesaikan pembangunan jembatan penghubung di Terusan Tuan, RT 04 menuju RT 05 RW 02, Kelurahan Balai Agung. Kegiatan ini dipimpin oleh Ketua RT 04, Marselly Tambayong, dan dihadiri oleh Sekretaris LDII Kabupaten Musi Banyuasin, Olka Sabaruddin. Meskipun berlangsung di bawah […]
PAC LDII Balai Agung Helat Pengajian Asrama Liburan bagi Generasi SMP
Balai Agung – (23/12) Ikhtiar membentuk generasi penerus (generus) yang berakhlak mulia, alim-faqih, dan mandiri sesuai dengan program Tri Sukses Generus, PAC LDII Balai Agung menggelar kegiatan pengajian asrama khusus untuk usia SMP. Acara ini berlangsung selama sepekan di Masjid MiftahulHuda, Balai Agung, dimulai pada Senin (23/12) hingga Minggu (29/12). Ketua PAC LDII Balai […]
DPW LDII DIY Kunjungi Kantor DPP LDII, Pelajari Strategi Kaderisasi Organisasi
Jakarta, 22 Desember 2024 – Ketua DPW LDII Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), Atus Syahbudin, bersama 40 anggota delegasi yang terdiri dari dewan penasihat dan istri pengurus, mengunjungi kantor DPP LDII di Jakarta pada Sabtu (21/12). Kunjungan ini disambut hangat oleh Ketua DPP LDII Bidang Komunikasi, Informatika, dan Media (KIM), Rulli Kuswahyudi. Dalam sambutannya, Rulli memaparkan […]
Ketum DPP LDII KH Chriswanto Santoso: LDII Harus Beri Manfaat di Manapun Berada
)Bone, Sulawesi Selatan – DPW Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) Sulawesi Selatan menggelar konsolidasi organisasi di Masjid Baitul Muttaqin, Kecamatan Tanete Riattang Barat, Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan, Minggu (22/12/2024). Acara yang berlangsung selama tiga hari sejak Jumat (20/12/2024) ini bertujuan memperkuat sinergi dengan pemerintah dan masyarakat. Mengusung tema “Membangun Sinergi: Konsolidasi Organisasi LDII se-Sulawesi Selatan […]
Ida Royani: Perempuan Berdaya Ciptakan Rumah Tangga Harmonis di Momen Hari Ibu
Bekasi, 22 Desember 2024 – Memperingati Hari Ibu ke-96 yang mengusung tema “Perempuan Menyapa, Perempuan Berdaya Menuju Indonesia Emas 2045”, Ida Daniar Royani, anggota Departemen Pemberdayaan Perempuan dan Kesejahteraan Keluarga DPP LDII, menegaskan pentingnya peran perempuan dalam menciptakan rumah tangga harmonis. “Rumah tangga harmonis adalah hasil dari penyatuan dua karakter yang berbeda, yang disesuaikan melalui […]
LDII Berpartisipasi dalam Jalan Sehat Kerukunan Umat Beragama Kemenag Lampung Utara
Lampung Utara, (22/12) Dalam rangka memperingati Hari Amal Bakti ke-79 Kementerian Agama (Kemenag), Kantor Kemenag Lampung Utara menggelar acara bertajuk “Jalan Sehat Kerukunan Umat Beragama” pada Jumat (20/12). Kegiatan ini mengusung tema “Umat Rukun Menuju Indonesia Emas 2045”, yang bertujuan mempererat silaturahmi dan meningkatkan semangat toleransi di tengah masyarakat. Ketua DPD LDII Lampung Utara, Sutikman, […]
LDII Hadiri Dialog Lintas Agama FKUB Lampung: Perkuat Toleransi dan Kerukunan
Bandar Lampung (20/12) – Pengurus DPW Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) Provinsi Lampung menghadiri acara “Dialog Lintas Agama Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Provinsi Lampung” yang digelar di Hotel Horison, Bandar Lampung, Jumat (20/12). Dialog ini menjadi ajang untuk memperkuat toleransi dan kerukunan antarumat beragama di wilayah Lampung. Ketua FKUB Lampung, KH Muhammad Bahruddin, dalam […]
LDII Kabupaten Semarang Gelar Festival Anak Saleh 2024 untuk Perkuat Karakter Bangsa
Semarang (22/12). DPD Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) Kabupaten Semarang sukses menggelar Festival Anak Saleh (FAS) 2024 di Masjid Baitul Makmur, Ungaran Barat, Jawa Tengah. Dengan tema “Melalui Kegiatan Festival Anak Saleh, Kita Wujudkan 29 Karakter Luhur”, acara ini bertujuan memperkuat karakter bangsa melalui penanaman nilai-nilai luhur sejak usia dini. Ketua DPD LDII Kabupaten Semarang, […]
Pengurus LDII Masuk dalam Kepengurusan Baru FORKOP Pedan 2025-2027 Klaten, 22 Desember 2024
Forum Komunikasi Ormas Pedan (FORKOP) secara resmi menunjuk pengurus baru untuk masa bakti 2025-2027 dalam rapat koordinasi yang berlangsung di Aula Kecamatan Pedan, Klaten. Acara yang digelar pada Minggu (22/12) ini dihadiri oleh perwakilan dari berbagai organisasi kemasyarakatan (ormas) dan pejabat pemerintahan setempat, seperti Camat Pedan Didik Sudiarto dan Danramil Pedan Pujiono. Dalam kepengurusan baru […]
