07 Apr, 2025
1 min read

LDII Sumsel Hadiri Open House Gubernur Terpilih Herman Deru, Bahas Kerja Sama dan Harapan Pembangunan

Palembang, 12 Desember 2024 – Dalam rangkaian Open House Gubernur Sumatera Selatan terpilih, H. Herman Deru, yang digelar di kediaman pribadinya di Jalan Bukit Kenten, Palembang, sejumlah pimpinan Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) turut hadir pada Kamis malam (12/12/2024).   Hadir dalam pertemuan tersebut, Ketua DPD LDII Musi Banyuasin H. Daud Sobri, Ketua DPW LDII […]